Judul |
---|
Muslim di Tengah Pergumulan |
Penulis |
K.H. Abdurrahman Wahid |
Penerbit |
LEPPENAS Jakarta, September 1981 (cetakan ke-1) |
Kategori |
Judul Buku, Karya Tulis Gus Dur, Kumpulan Tulisan GD |
Arsip Tahun |
1981 |
Judul Tulisan
- Pengembangan Masyarakat Melalui Pendekatan Keagamaan
- Pengenalan Islam Sebagai Sistem Kemasyarakatan
- Al-Quran dalam Pengembangan Pemahaman Melalui Konteks Kehidupan Sosial Baru
- Islam, Seni dan Kehidupan Beragama
- Kebangkitan Islam Sebagai Titik Tolak Kebangkitan Umat
- Muhammadyah dan Kebangkitan Islam di Indonesia
- Kerangka Pengembangan Doktrin Ahluussunah wal Jamaah
- Kehidupan Beragama: Kasus Kaum Muslimin Indonesia
- Prospek perguruan Tinggi Agama Islam di Indonesia
- Penafsiran Kembali Ajaran Agama di Pedesaan Jawa
- Pengkajian Keagamaan Islam sebagai Bidang Penelitian Kebudayaan
- Aspek Reformatif dari Upaya Agama Untuk Menanggulangi Masalah Kemiskinan
- Pandangan Islam tentang Kependudukan dan Tingkah Laku Reproduksi: Sebuah Kerangka Pendekatan
- Pergumulan Islam dengan Masalah-Masalah Pembangunan
- Hukum Pidana Islam dan Hak-Hak Asasi Manusia
- Islam dan Militerisme dalam Lintasan Sejarah
Sinopsis
Buku ini menyajikan hasil pemikiran dari Abdurrahman Wahid yang mengangkat dan membahas berbagai persoalan penting dari kehidupan kita dewasa ini, antara lain:
- tentang kebangkitan Islam
- tentang pergumulan Islam dengan masalah pembangunan
- tentang pengembangan masyarakat melalui pendekatan keagamaan
- tentang pandangan Islam akan kependudukan
- tentang prospek perguruan tinggi agama Islam
- tentang hukum pidana Islam dan hak-hak asasi manusia