Kembali ke Buku

Gus Dur Menjawab Kegelisahan Rakyat

Gus Dur Menjawab Kegelisahan Rakyat
Judul
Gus Dur Menjawab Kegelisahan Rakyat
Penerbitan
KOMPAS, Jakarta 2010
Penulis
Abdurrahman Wahid
Kategori
, ,
Arsip Tahun

Judul Tulisan

BAB 1 Agama Dan Kekuasaa

BAB 2 Kepemimpinan

  • “Catenaccio” Hanyalah Alat Belaka
  • Jawaban Presiden Atas Memorandum DPR
  • Pemilihan Lima Gubernur dan Tradisi Demokrasi
  • TNI dan Demokrasi
  • PKB, TNI, dan Pembelajaran Demokrasi
  • Pemilu, Demokrasi, dan Kejujuran TNI
  • Apa yang Kau cari Golput?
  • Ruang Bagi Negosiasi
  • Politik Kita dan Perubahan Sosial
  • Bukan UU, Tetapi Pelaksanaannya

BAB 3 Moral dan Spiritual

BAB 4 Demi Palestina

Sinopsis

Kebangsaan, kritis, dan rasional telah menjadi semacam identitas bagi K.H. Abdurrahman Wahid atau Gus Dur. Tulisan dan kiprahnya di berbagai forum menjadi bukti yang tidak terbantahkan.

 

Bagi Gus Dur, ajaran agama merupakan sumber inspirasi orang beragama dan bernegara. Oleh karena itu, Islam tidak memiliki konsep negara.

Simak pula tanggapan Gus Dur soal upaya pencopotannya dari jabatan presiden. Juga pandangan kritis Gus Dur perihal keterlibatan militer dalam proses politik, nilai-nilai moral dan kepemimpinan, serta musik dangdut dan pesohornya. Tidak ketinggalan: analisis Gus Dur perihal upaya mencapai perdamaian abadi di Palestina.

Dengan uraian yang lancar, jelas, dan menarik, buku ini bermanfaat bagi siapa saja yang ingin mengenal dan memahami pemikiran Gus Dur.