hukum islam

Islam dan Keadilan Sosial

Oleh: KH. Abdurrahman Wahid Salah satu ketentuan dasar yang dibawakan Islam adalah keadilan, baik yang bersifat perorangan maupun dalam kehidupan politik. Keadilan adalah tuntutan mutlak dalam Islam, baik rumusan “hendaklah kalian bertindak adil” (an ta’dilû) maupun keharusan “menegakkan keadilan” (kûnû qawwâmîna bi al-qisthi), berkali-kali dikemukakan dalam kitab suci al-Qurân. Dengan meminjam dua buah kata sangat …

Islam dan Keadilan Sosial Read More »

Menjadikan Hukum Islam sebagai Penunjang Pembangunan

Oleh: KH. Abdurrahman Wahid Pada waktu akan membuka sebuah lorong perniagaan utama di Kairo dan melebarkannya dengan menggusur sebuah deretan bangunan di tepinya, Raja Muda Muhammad Ali Pasha (memerintah 1805-1848) meminta fatwa hukum [1] dari para ulama Al-Azhar. [2] Jawabannya adalah perkenan mereka, apabila lebar jalanan tersebut tidak melebihi kebutuhan lalu lintas dua arah dengan …

Menjadikan Hukum Islam sebagai Penunjang Pembangunan Read More »

Islam, Ideologi, dan Etos Kerja di Indonesia

Oleh: KH. Abdurrahman Wahid Dalam Muktamar Nadhlatul Ulama (NU) tahun 1935 di Banjarmasin, forum menyampaikan permintaan fatwa, bagaimana status negara Hindia Belanda dilihat dari pandangan agama Islam, karena ia diperintah oleh pemerintah yang bukan Islam dan orang-orang yang tidak beragama Islam? Dari sudut pandang agama Islam, wajibkah ia dipertahankan bila ada serangan luar? Jawaban dari …

Islam, Ideologi, dan Etos Kerja di Indonesia Read More »

Anatomi Sebuah Pendapat

Oleh: KH. Abdurrahman Wahid Masyarakat sering beranggapan salah tentang sebuah keputusan hukum Islam (fiqh). Kesalahan itu dapat dilihat baik dalam hal kedudukannya dalam pandangan seorang Muslim, maupun dalam hal-hal lain. Hal ini ternyata dari kasus mayat-mayat yang bergelimpangan setelah musibah gempa bumi dan gelombang tsunami, yang terjadi di Propinsi Nangroe Aceh Darussalam (NAD), 26 Desember …

Anatomi Sebuah Pendapat Read More »

Sebuah Catatan tentang Sebuah Metode

Oleh: KH. Abdurrahman Wahid Metode yang dimaksudkan oleh judul di atas adalah metode yang digunakan dalam penulisan buku Pandangan Umum atas Sejarah Fiqh Islam (Nazzarah ‘Ammah Fi Tarikh al-Fiqh al-Islami), oleh Syekh ‘Ali Hasan ‘Abdulqadir [1]. Sebagai seorang sarjana dan ulama terkemuka, beliau memiliki “credentials” yang cukup meyakinkan, bila ditinjau dari sudut ilmiah, karena termasuk …

Sebuah Catatan tentang Sebuah Metode Read More »

Syariatisasi Hukum Nasional

Oleh: KH. Abdurrahman Wahid Dalam sebuah dialog antaragama di Tana Toraja pada Senin kemarin, oleh seorang mahasiswi Sekolah Tinggi Teologi di Rante Pao penulis ditanya pandangannya tentang beberapa keputusan syariatisasi hukum oleh beberapa Dewan Perwakilan Rakyat Daerah. Penulis menjawab bahwa dalam sebuah sidang kabinet sebelum ia lengser, diputuskan bahwa proses itu tidak boleh bertentangan dengan …

Syariatisasi Hukum Nasional Read More »