Warga NU adalah Warga NU
Oleh: KH. Abdurrahman Wahid Akhir-akhir ini sering terdengar pertanyaan, benarkah Si Fulan warga NU (Nahdlatul Ulama)? Karena orang yang bersangkutan tidak pernah menjadi pengurus NU, maka dipandang tidak layak untuk mencalonkannya sebagai warga NU bagi jabatan walikota/bupati/gubernur atau wakilnya oleh PKB (Partai Kebangkitan Bangsa). Pertanyaan ini adalah sesuatu yang serius, yang memerlukan jawaban jelas, agar …